Hari Perempuan Internasional
Hari Perempuan Internasional merupakan pemberian kesempatan bagi masyarakat di seluruh dunia untuk merayakan kontribusi perempuan dalam mencapai kemajuan sosial, ekonomi, politik, dan budaya. Hari Perempuan Internasional juga menjadi waktu untuk merefleksikan tantangan yang masih dihadapi oleh perempuan di seluruh dunia, termasuk kesenjangan gender, diskriminasi, kekerasan, dan ketidaksetaraan akses terhadap pendidikan dan pekerjaan. Dirayakan setiap tanggal... Read More
Hari Kopi Internasional: Mengenal Sejarah Kopi sebagai Alat Perdamaian Antarbangsa
Setiap tanggal 1 Oktober, dunia merayakan Hari Kopi Internasional. Di balik perayaan ini, secangkir kopi ternyata menyimpan sejarah panjang yang tidak hanya soal rasa, tetapi juga memiliki peran penting dalam hubungan internasional dan perdamaian antarbangsa. Kopi telah melintasi batas-batas geografis, budaya, dan agama, menjadi minuman universal yang menyatukan berbagai kalangan. Kopi bukan sekadar komoditas ekonomi,... Read More
Vitra Yuqadhirza Terpilih Mewakili Duta Damai BNPT RI Regional Aceh mengikuti PKPMN 2024 Kemenpora RI
Banda Aceh – Vitra Yuqadhirza bersama 2 pemuda lainnya, bakal mewakili Provinsi Aceh dalam Pelatihan Kader Pemimpin Muda Nasional (PKPMN) Tahun 2024 yang digagas oleh Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI. Program yang bakal berlangsung pada 1-16 September 2024 di Jakarta ini, menjadi hal penting dalam menyiapkan pemimpin muda untuk masa depan, memperluas jejaringm dan... Read More
Pentingnya Peralihan Kepemimpinan Nasional (Presiden dan Wakil Presiden) Secara Aman dan Damai di Tahun 2024
Tahun 2024 merupakan tahun yang sangat penting bagi Indonesia karena akan menjadi saksi peralihan kepemimpinan nasional melalui pemilihan presiden dan wakil presiden. Setiap periode pemilu menjadi momen kritis bagi keberlanjutan demokrasi, stabilitas politik, dan persatuan bangsa. Dalam konteks 2024, peralihan kepemimpinan ini tidak hanya menandai pergantian tokoh dalam posisi tertinggi negara, tetapi juga mencerminkan kedewasaan... Read More
Duta Damai BNPT RI Regional Aceh siap laksanakan sekolah Damai di SMKN 2 Banda Aceh
Banda Aceh – Duta damai BNPT RI terus berupaya mempersiapkan secara matang menyukseskan kegiatan Sekolah Damai dengan beraudiensi ke dinas Pendidikan Aceh dan mensurvey beberapa sekolah. Selasa (21/10/2024) Program Sekolah Damai Sebagai salah satu dari 7 Program Prioritas Badan Nasional Penangulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT-RI), Dalam rangka pelaksanaan program Sekolah Damai yang bertujuan menyebarkan kontra radikalisasi... Read More
Perwakilan Duta Damai BNPT RI Regional Ikutin Pelatihan Desain Grafis oleh BLKK Dayah Babul Maghfirah
Aceh Besar, Salah satu perwakilan dari Duta Damai BNPT RI, Tuah Tharaya Saragih mengikuti kegiatan Pelatihan desain grafis yang diselenggarakan Balai Latihan Kerja Komunitas Dayah Babul Maghfirah di Aceh Besar, Rabu (24/07/24). Pelatihan tersebut terlaksana berkat kerjasama antara Kementerian Ketenakerjaan dengan Pesantren Babul Maghfirah. Dijadwalkan pelatihan tersebut berlangsung selama 28 hari mulai tanggal 24 Juni... Read More
Provinsi Aceh Keluarga Paling Bahagia di Indonesia Menurut Data (iBangga) BKKBN RI
Banda Aceh, Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG(K), dalam kunjungannya ke Banda Aceh pada 28-29 Februari mengatakan keluarga di Provinsi Aceh menjadi urutan pertama keluarga paling bahagia di Indonesia. Aceh adalah sebuah provinsi yang dikenal dengan pelaksanaan Syariat islam yang begitu luarbiasa sehingga tidak salah provinsi Aceh berhasil menjadi provinsi... Read More
Tujuan dan Makna Hari Perdamaian Internasional
Diperingati setiap tanggal 21 September dan ditetapkan oleh PBB pada tahun 1981, hari ini bertujuan untuk menegaskan kembali komitmen global terhadap perdamaian serta mengingatkan masyarakat dunia akan pentingnya menyelesaikan konflik secara damai. Tujuan dan Makna Hari Perdamaian Internasional: 1. Meningkatkan kesadaran : Mengingatkan dunia akan pentingnya perdamaian dan tantangan yang dihadapi dalam mencapainya. 2. Mendorong... Read More
Duta Damai BNPT RI Regional Aceh Hadiri Upacara Peringati Hari Sumpah Pemuda ke 96 Tahun
Banda Aceh – Duta Damai BNPT RI Regional Aceh menghadiri Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 bertempat di Kantor Gubernur Aceh di Banda Aceh, Senin (28/10/2024). Duta Damai BNPT Ri Regional Aceh diwakili oleh Bendahara Fazliana dan Kordinator Bidang Litbang Firman Ilmi hadir memenuhi undangan Dinas Pemuda dan Olahraga dalam upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda... Read More
Peristiwa G30S/PKI : Sejarah dan Peringatan
Peristiwa Gerakan 30 September (G30S), merupakan sebuah kudeta yang berlangsung singkat, dari malam tanggal 30 September hingga 1 Oktober 1965. Dalam kejadian ini, enam jenderal dan satu perwira pertama militer Indonesia tewas dibunuh dan jasad mereka kemudian ditemukan di sebuah sumur tua di wilayah Lubang Buaya, Jakarta Timur. Presiden Soekarno menamai peristiwa ini sebagai GESTOK... Read More
HARI PUISI : Berpuisilah, Karena dengan Berpuisi, Manusia yang Lain Mampu Mengerti
Hari Puisi Nasional diperingati setiap tanggal 28 April. Penentuan tanggal ini erat kaitannya dengan kepergian penyair terkemuka Indonesia Chairil Anwar pada 28 April 1949. Si Binatang Jalan begitu sapaan akrabnya, Chairil Anwar merupakan penyair yang lahir dan dibearkan di Medan pada 26 Juli 1922, Beliau diperkirakan telah menulis 96 karya, termasuk 70 puisi. Puisinya menyangkut berbagai tema; mulai dari... Read More
Hari Kerohanian 3 November: Saatnya Merenung (Sambil Tertawa Sedikit)
Hari Kerohanian yang diperingati pada 3 November setiap tahunnya merupakan momen untuk introspeksi, merenungkan perjalanan spiritual, dan mendekatkan diri pada hal-hal yang bersifat rohani. Biasanya, perayaan ini sering diisi dengan berbagai kegiatan keagamaan atau refleksi batin, di mana orang-orang berusaha mencari kedamaian dalam hiruk-pikuk kehidupan. Namun, dalam artikel ini, mari kita lihat Hari Kerohanian dari... Read More
Gajah Muda dan Burung Beo: Kisah Perdamaian di Tanah Aceh
Di sebuah hutan lebat di Aceh, hidup seekor gajah muda bernama Seroja. Dia besar, kuat, dan sangat bangga akan kekuatannya. Seroja suka berjalan-jalan di hutan, menakut-nakuti hewan-hewan kecil tanpa menyadari bahwa mereka takut padanya. Di atas pohon tertinggi di hutan itu, hidup pula seekor burung beo bernama Keulip, yang terkenal bijaksana dan pandai berbicara. Keulip... Read More
Kenapa Toleransi Beragama Sangat Penting Bagi Kita? Yuk Kita Ulas
Read More
DUTA DAMAI BNPT RI REGIONAL ACEH BERSAMA FKPT ACEH SILATURAHMI KE PJ GUBERNUR ACEH
BANDA ACEH – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) RI bersama Duta Damai Aceh dan Forum Kordinasi Penegahan Terorisme (FKPT) Aceh silaturahmi ke PJ Gubernur Aceh Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, di Pendopo Gubernur, Selasa, (10/9/2024). Pertemuan itu dipimpin oleh Deputi I BNPT, Mayjen TNI Roedy Widodo, dengan didampingi oleh Direktur Pencegahan, Prof. Dr. Irfan Idris,... Read More
SIDANG ISBAT PENENTUAN AWAL RAMADHAN 1445 HIJRIYAH DISELENGGARAKAN BESOK
Banda Aceh (09/03/2024), Penentuan awal Ramadhan di Indonesia, sudah lazim setiap tahunnya ditetapkan melalui sidang isbat, yang akan dilaksanakan pada akhir Bulan Sya’ban. Untuk penetapan awal Ramadhan tahun 2024 ini akan diselenggarakan sidang isbat pada Minggu, 10 Maret 2024. Sebagaimana informasi yang diperoleh pada www.kemenag.go.id , Kementerian Agama akan menggelar Sidang Isbat Penetapan Awal Ramadan... Read More
DUTA DAMAI BNPT RI REGIONAL ACEH NAPAK TILAS KE MAKAM SULTAN ISKANDAR MUDA
Duta Damai Aceh melakukan napak tilas ke Makam Sultan Iskandar Muda yang berada di komplek museum juang Aceh, Kota Banda Aceh Kecamatan Baiturrahman, jumat (10/11/2023). Koodinator Duta Damai Regional Aceh mengatakan, Teuku Riza Mully, S. Ikom mengatakan bahwa Sultan Iskandar Muda merupakan salah satu pahlawan Aceh yang tidak hanya di kenal di indonesia tetapi juga... Read More
HARI BUKU NASIONAL : Peningkatan Literasi Masyarakat Dalam Upaya Pencegahan Radikalisme dan Aksi Terorisme
Setiap tanggal 17 Mei, Indonesia memperingati Hari Buku Nasional. Perayaan ini bukan hanya tentang menghormati karya-karya sastra dan penulis, tetapi juga menjadi momen penting untuk merenungkan peran literasi dalam membangun masyarakat yang cerdas, kritis, dan tangguh terhadap ancaman radikalisme dan terorisme. Literasi memiliki peran yang sangat penting dalam melawan radikalisme dan terorisme. Masyarakat yang memiliki... Read More
BAHASA SEBAGAI PEMERSATU BANGSA
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), bahasa adalah sistem lambang bunyi yang arbitrer yang digunakan oleh masyarakat untuk bekerja sama, berinteraksi, dan mengidentifikasi diri. Oleh karena itu, bahasa bisa disebut juga sebagai salah satu sistem komunikasi yang digunakan manusia. Berbahasa merupakan hal yang penting karena dengan bahasa manusia dapat berinteraksi dan saling berupaya untuk memahami.... Read More
Teladan Rasulullah SAW dalam Menangkal Radikalisme : Menghadirkan Islam yang Damai dan Toleran
Radikalisme menjadi salah satu tantangan besar yang dihadapi umat manusia saat ini, termasuk umat Islam. Berbagai kelompok ekstremis sering kali menggunakan agama sebagai pembenaran atas tindakan kekerasan, mengklaim bahwa mereka berjuang demi tegaknya syariat. Namun, jika kita melihat kembali pada teladan hidup Rasulullah Muhammad SAW, kita akan menemukan bahwa Islam yang diajarkan dan dipraktikkan oleh... Read More